PROSES PRODUKSI DAN VOX-POP ACARA FREEDAY DI TELEVISI LOKAL SBO TV SURABAYA

Zainal Abidin, S.Sos, MSi, M.Ed

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui korelasi konsep acara Talk show yang menjadi salah satu program tayangan TV.. Metode dipakai dengan wawancara dan quisioner pada pemirsa dan mahasiswa. Fokus penelitian dipusatkan pada respons audience terhadap program tayangan Talk Show tersebut dengan nama acara program Freeday.Hasil penelitian dapat disimpulankan bahwa terwujudnya suatu program melalui tahapan proses produksi yaitu tahap Pra-produksi antara lain internal meeting untuk membahas topik yang akan diangkat dalam acara Freeday . kemudian melakukan pencarian Vox-pop (opini masyarakat) . Untuk kegiatan pasca produksi yaitu evaluasi kekurangan dan kesalahan yang siaran langsung sebagi bahan masukan untuk tayangan berikutnya. Setelah evaluasi maka melakukan Proses tapping atau rekaman, agar tayangan sesuai dengan durasi waktu dan dapat mengedit kesalahan-kesalahan yang terjadi. Dari hasil kesimpulan ternyata program Talk show yang menjadi salah satu program tayangan TV yang paling banyak diminati.Kata kunci : Vox Pop, acara freeday, proses tapping

Full Text: PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


http://ejournal.upnjatim.ac.id/public/site/images/ilkom/gambar_1_341