Penerapan Budidaya Organik di Era Perubahan Iklim untuk Mendukung Kedaulatan Pangan Indonesia

Fadhilatul Laela

Abstract


Penulisan review ini bertujuan menjabarkan fenomena kegagalan budidayatanaman akibat perubahan iklim dan solusi mengatasi dampak perubahaniklim terhadap pertanian. Secara umum, interaksi antara perubahan iklim danpeluang keberhasilan usaha pertanian bersifat negatif. Hal ini dikarenakankenaikan suhu udara dan penurunan curah hujan mengakibatkan kekeringan,sehingga menurunkan produktivitas tanaman. Selain itu, peningkatan suhudan kelembaban udara menyebabkan terjadinya ledakan hama dan penyakittanaman. Dari jurnal yang telah direview, terdapat beberapa solusi untukmengatasi kegagalan usaha tani akibat perubahan iklim. Pertama, petaniharus beradaptasi terhadap perubahan iklim dengan melakukan inovasi padakegiatan budidaya tanaman. Cara yang dapat dilakukan petani diantaranya,memilih varietas yang tahan cekaman lingkungan dan tahan seranganorganisme pengganggu tanaman. Selain itu, petani perlu menerapkanteknologi penyimpanan hasil panen agar dapat menjual ketika harga komoditas pertanian sedang mahal. Kedua, perlu adanya peramalan cuacayang akurat, sehingga dapat digunakan oleh petani sebagai pedoman waktubercocok tanam. Ketiga, pengelolaan air perlu dilakukan secara bijak agartanaman tidak kekeringan di musim kemarau maupun terendam banjir dimusim hujan. Terakhir, upaya yang dapat dilakukan untuk mengurangikerugian petani dari gagal panen akibat cuaca tak menentu dan biaya usahatani yang tinggi adalah dengan mengubah sistem budidaya konvensionalmenjadi sistem budidaya organik. Sistem budidaya organik apabila diterapkandalam skala luas akan dapat mendukung kedaulatan pangan Indonesia.

 

 

DOI : https://doi.org/10.33005/agridevina.v12i2.4024


References


Ali, S., Liu, Y., Ishaq, M., Shah, T., Abdullah, Ilyas, A., & Din, I. U. (2017). Climate change and its impact on the yield of major food crops: Evidence from pakistan. Foods, 6(6), 1–19. https://doi.org/10.3390/foods6060039

Budhi, S., Hidayah, S., Safitri, M., Aprilia, R., & Litha Diyana, D. (2022). Strategi Ketahanan Pangan Petani Lahan Basah Menghadapi Perubahan Iklim Di Kecamatan Martapura Barat Kabupaten Banjar. Prosiding Seminar Nasional Lingkungan Lahan Basah, 7 (2), 286-292.

Dewi, P. R. K. (2017). Climate Change Will Cause The Next Migrant Crisis : Studi Kasus Kiribati. Jurnal PIR, 2 (1), 82-102.

Hayashi, K., Llorca, L., Rustini, S., Setyanto, P., & Zaini, Z. (2018). Reducing vulnerability of rainfed agriculture through seasonal climate predictions: A case study on the rainfed rice production in Southeast Asia. Agricultural Systems, 162, 66–76. https://doi.org/10.1016/j.agsy.2018.01.007

Kardinan, A. (2016). Sistem Pertanian Organik. Intimedia.

Kementerian Pertanian RI. (2022). Peraturan Menteri Pertanian Republik Indonesia Nomor 10 Tahun 2022 Tentang Tata Cara Penetapan Alokasi Dan Harga Eceran Tertinggi Pupuk Bersubsidi Sektor Pertanian. https://peraturan.bpk.go.id/Home/Details/224621/permentan-no-10-tahun-2022

Murni, W. S., Purnama, H. (2020). Development of food cropping patterns with the introduction of integrated cropping calender (KATAM) technology. Prosiding Seminar Nasional Lahan Suboptimal ke-8 Tahun 2020.

National Oceanic and Atmospheric Administration. (2017). Ocean Facts : How is sea level rise related to climate change?. Retrieved July 5, 2023, from: http://oceanservice.noaa.gov/facts/sealevelclimate.html

Persetujuan Bersama Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Dan Presiden Republik Indonesia. (2012). Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 18 Tahun 2012 Tentang Pangan. https://peraturan.bpk.go.id/Home/Details/39100

Poernomo, A., & Winarto, H. 2020. Kemampuan Produksi Sumber Pangan Pokok dan Non Biji-bijian Terhadap Ketahanan Pangan Kabupaten Banyumas. J. Ilmiah Manajemen dan Bisnis, 17(2), 1-12.

Ray, D. K., West, P. C., Clark, M., Gerber, J. S., Prishchepov, A. V., & Chatterjee, S. (2019). Climate change has likely already affected global food production. PLoS ONE, 14(5). https://doi.org/10.1371/journal.pone.0217148

Raza, A., Razzaq, A., Mehmood, S. S., Zou, X., Zhang, X., Lv, Y., & Xu, J. (2019). Impact of climate change on crops adaptation and strategies to tackle its outcome: A review. Plants 8 (34), 1-29. MDPI AG. https://doi.org/10.3390/plants8020034

Ruminta, R., Handoko, H., & Nurmala, T. (2018). Indikasi perubahan iklim dan dampaknya terhadap produksi padi di Indonesia (Studi kasus : Sumatera Selatan dan Malang Raya). Jurnal Agro, 5(1), 48–60. https://doi.org/10.15575/1607

Sarvina, Y. (2020). Identifikasi perubahan pola curah hujan dan periode masa tanam di lahan kering untuk adaptasi perubahan iklim (studi kasus Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan). Widyariset, 5(2), 54. https://doi.org/10.14203/widyariset.5.2.2019.54-64

Sibuea, H. P., Nainggolan, I. L., & Hutagalung, J. M. (2022). Paradigma Kedaulatan Pangan Sebagai Landasan Penanggulangan Krisis Pangan Global Dalam Perspektif Negara Hukum Kesejahteraan. KRTHA BHAYANGKARA, 16(2), 381–396. https://doi.org/10.31599/krtha.v16i2.1539

Suryadi, Y., & Nugroho Sugianto, D. (2017). Identifikasi Perubahan Suhu dan Curah Hujan serta Proyeksinya di Kota Semarang. Proceeding Biology Education Conference, 14 (1), 241-246.

United Nations. What is Climate Change?. Retrieved July 5, 2023, from: https://www.un.org/en/climatechange/what-is-climate-change


Full Text: PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 

DIINDEKSIKAN OLEH:

beasiswa Google Garuda Crossref
http://192.168.192.166/public/site/images/devina/desain_tanpa_judul-4_236

 

HAK CIPTA JURNAL Agridevina : Berkala Ilmiah Agribisnis ISSN 2301-8607 (cetak) , ISSN 2599-0365 (online) .

Hak cipta dari Agridevina : Berkala Ilmiah Agribisnis

Lisensi Creative Commons
Karya ini dilisensikan dengan Lisensi Internasional Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 .

Web Analytics Made Easy -
StatCounter
View My Stats